PENGARUH KUALITAS PELAYANAN PAJAK, PEMAHAMAN PERATURAN PERPAJAKAN SERTA SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK (Pada Kantor Pajak KPP Pratama Kota Banda Aceh)
Abstract
This study aims to empirically explore the effect of the quality of tax services, the understanding of taxation regulations, and tax sanctions on the taxpayer compliance in the area of Tax Service Office of Pratama in the city of Banda Aceh. The data of the study were gathered from 100 taxpayers who were selected using the purposive sampling technique and then analyzed using the
multiple linear regression technique. The study found that the quality of tax service, understanding taxation regulations and tax sanctions simultaneously affected significantly the taxpayer compliance. Viewed partially, the quality of tax service and tax sanction have no effect on taxpayer compliance, while the understanding of tax regulation has a significant effect on taxpayer compliance in in the area of Tax Service Office of Pratama in the city of Banda Aceh.
Keywords: Tax, Service Quality, Regulatory Understanding, Sanctions, Compliance
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas pelayanan pajak, pemahaman peraturan perpajakan serta sanksi perpajakan baik secara simultan maupun secara parsial terhadap kepatuhan wajib pajak di area KPP Pratama Kota Banda Aceh. Metode analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda. Analisis data diawali dengan dilakukannya uji validitas data, uji reliabilitas data, uji multikolinearitas, uji heterokedastisitas uji normalitas dan uji
hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan kualitas pelayanan pajak, pemahaman peraturan perpajakan serta sanksi perpajakan secara simultan berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak. Dilihat secara parsial, kualitas pelayanan pajak dan sanksi perpajakan tidak berpengaruh terhadap kepatuhan wajib pajak akan tetapi pemahaman peraturan perpajakan berpengaruh signifikan terhadap kepatuhan wajib pajak di area KPP pratama Kota Banda Aceh.
Kata Kunci:
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Adiasa, N. (2013). Pengaruh Pemahaman Peraturan Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dengan Moderating Preferensi Risiko. Accounting Analysis Journal, 2(3), 1- 9.
Boediono. (2003). Pelayanan Prima Perpajakan. Jakarta: PT. Rinneka Cipta.
Devano, S. dan Rahayu. (2006). Perpajakan Konsep, Teori dan Isu. Jakarta: Prenada Media.
Ghozali, Imam. (2011). Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS 19. Edisi VI. Semarang: Universitas Diponegoro.
Jatmiko, A. N. (2006). Pengaruh Sikap Wajib Pajak Pada Pelaksanaan Sanksi Denda,
Pelayanan Fiskus Dan Kesadaran Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak
(Studi Empiris Terhadap Wajib Pajak Orang Pribadi Di Kota Semarang). Disertasi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Kamil, N. I. (2015). The Effect of Taxpayer Awareness, Knowledge, Tax Penalties and Tax Authorities Services on the Tax Complience: (Survey on the Individual Taxpayer at Jabodetabek & Bandung). Research Journal of Finance and Accounting, 6(2), 104-11.
Karanta, M., Malmer, H., Munck, I., & Olsson, G. (2000). A Citizen’s Perspective on Public Sector Performance and Service Delivery. Progress in Measurement and Modelling of Data from Swedish Taxpayers Survey, 3(5), 1-19.
Mardiasmo. (2013). Perpajakan. Yogyakarta: Andi.
Maulida. (2016). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Individu Dalam Membayar Pajak Pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Kota Banda Aceh. Tesis. Banda Aceh: Universitas Syiah Kuala.
Ningsih, H. dan Sri Rahayu. (2015). Pengaruh Kemanfaatan Npwp, Pemahaman Wajib Pajak, Kualitas Pelayanan Dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Di KPP Pratama Medan Kota. Disertasi. Sumatera Utara: Universitas Islam Sumatera Utara.
Nurmantu, S. (2010). Pengantar Perpajakan. Jakarta: Kelompok Yayasan Obor.
Novak, N. D. (1989). Tax Administration: Theory and Practice. Wahigton: Prager Publisher Inc.
Parasuraman, A., Zeithaml, V. A., & Berry, L. L. (1988). Servqual: A multiple-item scale for measuring consumer perc. Journal of retailing, 64(1) 1-12.
Purwono. 2010. Dasar-Dasar Perpajakan dan Akuntansi Pajak. Jakarta: Erlangga.
Rahman, A. (2010). Panduan Pelaksanaan Administrasi Pajak: Untuk
Karyawan, Pelaku Bisnis Dan Perusahaan. Bandung: Nuansa.
Rahayu, S. (2010). Perpajakan Indonesia: Konsep dan Aspek Formal. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Resmi, Siti. (2009). Perpajakan: Teori dan Kasus. Jakarta: Salemba Empat.
Savitri, E. (2015). The Effect of Tax Socialization, Tax Knowledge, Expediency of Tax ID Number and Service Quality on Taxpayers Compliance with Taxpayers Awareness as Mediating Variables. Procedia-Social and Behavioral Sciences, 211, 163-169.
Sekaran, Uma. (2006). Research Method for Business: Metodologi Penelitian Untuk Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.
Siti, M. Dan Zulaikha (2013). Pengaruh Kemanfaatan Npwp, Pemahaman Wajib Pajak, Kualitas Pelayanan, Dan Sanksi Perpajakan Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak (Studi Empiris Pada WP OP Di Kabupaten Tegal). Disertasi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Suyatmin, S. (2004). Pengaruh Sikap Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wahb Pajak Dalam Pembayaran Pajak Bumi Dan Bangunan Studi Empiris Di Wilayah KPP Jakarta. Disertasi. Semarang: Universitas Diponegoro.
Veronica. C. (2009). Pengetahuan Pajak. Jakarta: Salemba Empat.
Zain, M. (2003). Manajemen Perpajakan. Jakarta: Salemba Empat.
DOI: https://doi.org/10.24815/jts.v%25vi%25i.13044
Article Metrics
Abstract view : 0 timesPDF - 0 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 +6282160229553

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
________________________________________________________
Indexed by:
___________________________________________________________
Published by:
Islamic Economics Department
Economics and Business Faculty
Syiah Kuala University
Kopelma Darussalam, Banda Aceh, Indonesia - 23111
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.