PEMBELAJARAN FISIKA DENGAN MEMANFAATKAN MEDIA BERBASIS TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MAHASISWA PADA MATERI BIOOPTIK (Sebuah Studi Pada Mata Kuliah Fisika Kesehatan Di Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Muhammadiyah Lhokseumawe Tahun 2014)

Burhannudin Chanafi, Mursal Mursal

Abstract


Penelitian tentang pemanfaatan media berbasis teknologi informasi dan komunikasi dalam pembelajaran fisika di sekolah tinggi ilmu kesehatan Muhammadiyah Lhokseumawe telah dilakukan. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar mahasiswa dengan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi. Penelitian ini dilakukan dengan metode pre-eksperimen dengan The Randomized Pre-test Post-test, Control Group Design. Sampel dalam penelitian ini adalah mahasiswa semester dua tahun akademik 2013/2014 yang terdiri dari 27 orang mahasiswa. Pengumpulan data dilakukan dengan pre test dan post test untuk melihat peningkatan hasil belajar pada materi bio-optik. Uji normalitas dilakukan untuk melihat kenormalan data dan menunjukkan bahwa data berdistribusi normal. Hasil penelitian menunjukkan pembelajaran dengan pemanfaatan media TIK dapat meningkatkan hasil dan motivasi belajar mahasiswa pada materi bio-optik, tingginya perolehan skor N-Gain  kategori tinggi mencapai 93% dan skor N-Gain sedang mencapai 7%.

Keywords


Media TIK, Hasil belajar

Full Text:

PDF

Article Metrics

Abstract view : 0 times
PDF - 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Pendidikan Sains Indonesia



Jurnal Pendidikan Sains Indonesia (Indonesian Journal of Science Education)

ISSN 2338-4379  (print) | 2615-840X (online)
Organized by Universitas Syiah Kuala 
Published by Master of Science Education Study Program Graduate School Universitas Syiah Kuala, Banda Aceh, Indonesia
Website : http://jurnal.usk.ac.id/jpsi
Email     : jpsi@usk.ac.id

  

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.