Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Nilai Tukar Petani Padi dan Perkembangannya di Provinsi Aceh

Edy Marsudi, T Makmur, Yulia Syafitri

Abstract


Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui perkembangan nilai tukar petani padi, luas panen, harga pupuk urea bersubsdi, inflasi dan nilai tukar rupiah di Provinsi Aceh. Kemudian  untuk mengetahui pengaruh luas panen, harga pupuk urea bersubsdi, inflasi dan nilai tukar rupiah terhadap Nilai Tukar Petani Padi di Provinsi Aceh. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perkembangan nilai tukar petani padi memiliki tren menurun, perkembangan luas panen, harga pupuk urea bersubsidi dan nilai tukar rupiah memiliki tren meningkat sedangkan perkembangan inflasi memiliki tren yang berfluktuasi. Hasil regresi menunjukkan bahwa nilai R2 adalah sebesar 0.630 yang artinya bawha pengaruh variabel bebas (luas panen, harga pupuk urea bersubsidi, inflasi dan nilai tukar rupiah) terhadap nilai tukar petani padi sebesar 63 % sedangkan 37 % lagi dipengaruhi oleh variabel lain. Hasil regresi menunjukkan variabel luas panen berpengaruh positif dengan nilai koefisien sebesar 75.883. Sedangkan variabel harga pupuk urea berpengaruh negatif dengan nilai koefisien -37.260, inflasi berpengaruh negatif dengan nilai koefisien -0.528 dan nilai tukar rupiah berpengaruh negatif dengan nilai koefisien -0.005. Secara serempak semua variable bebas berpengaruh nyata terhadap nilai tukar petani padi. Dan secara parsial variable luas lahan, harga pupuk urea bersubsidi dan nilai tukar rupiah berpengaruh nyata, sedangkan variable inflasi tidak berpengaruh nyata terhadap nilai tukar petani padi di Provinsi Aceh.

 

The purpose of this study is to determine the development of rice farmers' exchange rates, harvested area, subsidized urea fertilizer prices, inflation and the rupiah exchange rate in Aceh Province. Then to determine the effect of harvested area, the price of subsidized urea fertilizer, inflation and the rupiah exchange rate against the Farmers' Exchange Rates in Aceh Province. The results of this study indicate that the development of the exchange rate of rice farmers has a downward trend, the development of harvested area, the price of subsidized urea fertilizer and the rupiah exchange rate has an increasing trend while the development of inflation has a fluctuating trend. Regression results show that the R2 value is 0.641, which means that the influence of the independent variable (harvested area, subsidized urea fertilizer price, inflation and the rupiah exchange rate) to the exchange rate of rice farmers by 63% while another 37% is influenced by other variables. Regression results show that the harvest area variable has a positive effect with a coefficient value of 75.883. While the urea fertilizer price has a negative effect with a coefficient of -37.260, inflation has a negative effect with a coefficient of -0.528 and the rupiah exchange rate has a negative effect with a coefficient of -0.005. Simultaneously all independent variables have a significant effect on the exchange rate of rice farmers. And partially the land area variable, the price of subsidized urea fertilizer and the rupiah exchange rate have a significant effect, while the inflation variable partially does not significantly affect the exchange rate of rice farmers in Aceh Province.

Keywords


Nilai Tuka Petani, Luas panen, Harga Pupuk, inflasi, Nilai Tukar Rupiah; Farmer Exchange Rates, Harvest Area, Fertilizer Prices, Inflation, Rupiah Exchange Rates;

Full Text:

PDF

References


Amalia N dan Nurpita A. 2017. Analisis Dinamika Kesejahteraan Petani di Jawa Timur. Jurnal Akuntansi ekonomi dan manajemen bisnis. 5(2) : 222-227 [Balitbangtan] Badan Penelitian dan Pembangunan Pertanian. 2007. Pungutan Ekspor Biji Kakao Sebagai Isu Kebijakan. Analisis Kebijakan Pertanian .20-33

BPS Indonesia. 2017. Nilai Tukar Petani 2017. Badan Pusat Statistik Indonesia. Jakarta.

Crammer, D. & Howitt, D. 2006. The Sage Dictionary of Statistic. London: Sage Publication.

Helmi A. 2006. Analisis faktor-faktor yang mepengaruhi nilai tukar petani (NTP). [tesis]. Depok (ID): Universitas Indonesia

Kurniawan, R. 2018. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Nilai Tukar Petani (NTP) Padi Sawah. Jurnal Sosial Economy Agriculture And Agribusiness. (Vol. 9, No. 9).

Kementerian Pertanian. 2012. Pedoman Pelaksanaan Penyediaan Pupuk Bersubsidi Untuk Sektor Pertanian. Jakarta.

Miskhin, F. 2008. Ekonomi Uang, Perbankan, Pasar Keuangan. Jakarta: Salemba Empat.

Mubyarto. 1989. Pengantar Ekonomi Petanian Edisi Ketiga. PT Pustaka Lembaga Penelitian Pendidikan, dan Penerangan Ekonomi dan Sosial (LP3ES). Jakarta.

Muslim C. 2017. Nilai tukar petani komoditas pertanian. SEPA. 13(2): 142-158

Nanga, Muana (2001). Makroekonomi, Edisi 1. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada Nopirin. 1996. Ekonomi Moneter Buku 2. Edisi I. Yogyakarta: BPFE Olilingo Fachruddin zain. 2017. Potensi Investasi Di Provinsi Gorontalo. Yogyakarta: Deepublish.

Simatupang dan Maulana. 2008. Kaji Ulang Konsep dan Pengembangan Nilai Tukar Petani 2003-2006. Jurnaal ekonomi dan Pembangunan LIPI.

Sinuhaji, I.S.G. 2011. Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Nilai Tukar Petani di Desa Sei Mencirim, Kec. Sunggal, Kab. Deli Serdang. [Skripsi]. Departemen Agribisnis : Program Sarjana Universitas Sumatera Utara. Medan.

Sugiarto dan Harijono. 2000. Peramalan Bisnis. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.

Sunendar A. 2012. Analisis faktor-faktor yang memengaruhi nilai tukar petani tanaman pangan di kawasan barat Indonesia (periode 2008-2010).[skripsi]. Bogor (ID):Institut Pertanian Bogor.

Sunendar A. 2012. Analisis faktor-faktor yang memengaruhi nilai tukar petani tanaman pangan di kawasan barat Indonesia (periode 2008-2010).[skripsi]. Bogor (ID):Institut Pertanian Bogor.

Timmer, C. P. 2008. Cause of High Food Prices.ADB Economics Working Paper Series No 128.

Weriantoni, Sriviani M, Lukman, Fibriani F, Silvia, Maivira E. 2017. Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kesejahteraan Petani Karet (Studi Kasus di Nagari Limo Koto Kecamatan Koto VII Kabupaten Sijunjung). Jurnal Teknologi Pertanian Andalas. 21(2):161-167




DOI: https://doi.org/10.17969/agrisep.v21i2.17220

Article Metrics

Abstract view : 0 times
PDF - 0 times

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Creative Commons LicenseISSN: 1411-3848E-ISSN: 2579-6372
Copyright© 2000-2025 | ISSN: 1411-3848 | EISSN: 2579-6372 
Jurnal Agrisep is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 

Published by: 
Departemen AgribisnisFakultas Pertanian, Universitas Syiah Kuala 
associated with AAI (Asosiasi Agribisnis Indonesia)

Jl. Tgk. Hasan Krueng Kalee No. 3, Kopelma Darussalam,
Banda Aceh, 23111, Indonesia.
Email: agrisep@usk.ac.id


Online Submissions & Guidelines Editorial Policies | Contact Statistics Indexing | Citations