The Effect of Learning Motivation on Learning Achievement with Pocket Money As a Moderating Variable
Abstract
One of the factors that can affect student learning achievement is the motivational factor. Increasing motivation will increase students' enthusiasm for learning and will ultimately increase student achievement. In contrast to previous studies that examined the direct effect of learning motivation on student achievement, this study added an allowance variable which is believed to moderate these two variables. This research is a quantitative research with an explantory approach. The data used in this research is primary data obtained through a questionnaire on 300 Madrasah Aliyah students who are spread all over Indonesia. The data collected is analyzed through smart PLS 3.0. The results of the study show that the Learning Motivation variable has a positive and significant effect on the Learning Motivation variable. In accordance with the researcher's hypothesis and at the same time being a differentiator from previous studies, the Pocket Money variable can moderate the Learning Motivation variable on Learning Achievement. In fact, there is a more significant shift in values after being moderated compared to direct testing.
Abstrak: Salah satu faktor yang dapat mempengaruhi prestasi belajar pada siswa adalah faktor motivasi. Dengan meningkatnya motivasi akan meningkatkan semangat siswa dalam belaja dan pada akhirnya akan meningkatkan prestasi belajar pada siswa. Berbeda dengan penelitian-penelitian sebelumnya yang meneliti pengaruh langsung mtivasi belajar terhadap presetasi belajar siswa, penelitian ini menambahkan variabel uang saku yang diyakini dapat memoderasi kedua variabel tersebut. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan eksplantory. Data yang digunakan dalam penelitian merupakan data primer yang diperoleh melalui kuisioner terhadap 300 siswa Madrasah Aliyah yang tersebar diseluruh penjuru Indonesia. Data yang dikumpulkan dinalsis melalui smart PLS 3.0. Hasil penelitian mennjukkan variabel Learning Motivation berepngaruh secara positif dan signfikan terhadap variabel Learning Motivation. Sesuai dengan hipotesis peneliti dan sekaligus menjadi pembeda dengan penelitian-penelitian sebleumnya, variabel Uang Saku dapat memoderasi variabel Learning Motivation terhadap Learning Achievement. Bahkan, terdapat pergeseran nilai yang lebih signifikan setelah dimoderasi dibandu=ingkan pengujian secara langsung
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Annisa, A. N. (2020). Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Siswa di Sekolah. Al-Ittizaan: Jurnal Bimbingan Konseling Islam, 2(2), 1. https://doi.org/10.24014/0.8710124.
Akuba, M., & Uno, W. A. (2023). Pengaruh Media Pembelajaran LCD Terhadap Minat Belajar Siswa Pada Pembelajaran IPS Di SDN 15 Tilamuta Kabupaten Boalemo. JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah, 8(3), 945–951. https://doi.org/10.24815/jimps.v8i3.24917
Amika, A. W. N., & Riorini, S. V. (2023). Pengaruh Transparansi Green Attributes Terhadap Perilaku Kewarganegaraan Hijau. JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah, 8(3), 2268–2281. https://doi.org/10.24815/jimps.v8i3.25699
Angela, V. F. (2023). Strategi Pengembangan Ekowisata dalam Mendukung Konservasi Alam Danau Tahai. JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah, 8(3), 984–993
Ghozali, I. (2016). Aplikasi analisis multivariete dengan program (IBM. SPSS). Univrsitas Dipenogoro.
Hair. (2010). Multivariate Data analysis, Seventh Editions. New Jersey.
Hidayah, N. (2018). Pengaruh Uang Saku, Locus of Control, dan Lingkungan Teman Sebaya terhadap Perilaku Konsumtif. Economic Education Analysis Journal, 1(2), 1025–1039.
Indriati, K. I., Muchlas, M., & Syuti, M. (2023). Kebiasaan Belajar Siswa Sekolah Menengah Kejuruan Saat Pandemi Covid-19 Di SMK Muhammadiyah Purwodadi Purworejo. JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah, 8(3), 1319–1332. https://doi.org/doi.org/10.24815/jimps.v8i3.25117
Ismail, I., Putri, R. S., Zulfadhli, Z., Mustofa, A., Musfiana, M., & Hadiyani, R. (2022). Student Motivation to Follow the Student Creativity Program. Riwayat: Educational Journal of History and Humanities, 5(2), 351–360. https://doi.org/10.24815/jr.v5i2.27641
Jumadi, J. (2023). Revitalisasi Nilai Budaya Suku Cerekang Sebagai Upaya Pelestarian Lingkungan Hidup. JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah, 8(2), 815–821. https://doi.org/10.24815/jimps.v8i2.24919
Jonathan Sarwono. (2016). Meode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif. Graha Ilmu.
Leobisa, J., & Namah, M. G. (2022). EDUKATIF : JURNAL ILMU PENDIDIKAN Pengaruh Disiplin dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 4(3), 3301–3309. https://edukatif.org/index.php/edukatif/index%0APengaruh
Mukrimaa, S. S., Nurdyansyah, Fahyuni, E. F., YULIA CITRA, A., Schulz, N. D., غسان, د., Taniredja, T., Faridli, E. M., & Harmianto, S. (2016). PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR IPA SISWA KELAS ATAS SD NEGERI 1 TARUBAN NOGOSARI BOYOLALI TAHUN PELAJARAN 2015/2016. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 6(August), 128.
Nurfaliza, N., & Hindrasti, N. E. K. (2021). Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Dalam Pembelajaran Daring. Tunjuk Ajar: Jurnal Penelitian Ilmu Pendidikan, 4(1), 96. https://doi.org/10.31258/jta.v4i1.96-107
Sarstedt, M., M. Ringle, C., Smith, D., Reams, R., & Hair Jr, J. F. (2014). Partial least squares structural equation modeling (PLS-SEM): A useful tool for family business researchers. Journal of Family Business Strategy, 5(1), 105–115.
Sidabutar, M. (2020). Pengaruh motivasi belajar terhadap prestasi akademik mahasiswa. Epistema, 1(2), 117–125. https://doi.org/10.21831/ep.v1i2.34996
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, R&D.
Sukirno, S. (2004). Pengantar Teori Makroekonomi. PT Raja Grafindo Persada.
DOI: https://doi.org/10.24815/jr.v6i3.33922
Article Metrics
Abstract view : 0 timesPDF - 0 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Riwayat: Educational of History and Humanities indexed by
___________________________________________________________
Riwayat: Educational of History and Humanities
E-ISSN 2775-5037
P-ISSN 2614-3917
Published by History Education Department, Faculty of Teacher Training and Education, Universitas Syiah Kuala, Province Aceh. Indonesia
W :https://jurnal.usk.ac.id/riwayat
E : riwayat@usk.ac.id
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.