Determination of Cadmium Accumulation in Livers and Feces of Kacang Goats Grazing Tsunami Affected Land
Abstract
Penentuan akumulasi cadmium (Cd) dalam hati kambing kacang di daerah tsunami
ABSTRAK. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeteksi akumulasi cadmium pada hati dan feces kambing Kacang dan sekaligus mengukur kadar akumulasi cadmium tersebut. Limabelas ekor kambing Kacang yang berasal dari rumah potong di daerah Tsunami dan limbelas ekor kambing Kacang yang berasal dari rumah potong di daerah Non-Tsunami. Diikuti dengan lima ekor kambing Kacang dari desa di daerah Tsunami dan lima ekor kambing Kacang dari desa di daerah Non-Tsunami. Ke-empatpuluh ekor kambing Kacang tersebut disembelih untuk diambil hati dan feces. Sebelum hati dan feces tersebut akan dipreparasi untuk analisis akumulasi dari cadmium, dilakukan pengamatan anatomi dari hati dan feces tersebut. Cadmium berakumulasi dihati dan feces dari kambing Kacang, baik yang berasal dari daerah Tsunami dan dari daerah Non-Tsunami. Akumulasi cadmium didalam hati kambing Kacang signifikan lebih tinggi di daerah Non-Tsunami dibandingkan didalam hati kambing Kacang di daerah Tsunami. Pada feces kambing Kacang akumulasi cadmium juga signifikan lebih tinggi di daerah Non-Tsunami dibandingkan didalam feces kambing Kacang di daerah Tsunami.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Abou-Arab, A.A.K., 2000. Heavy Metal Contents in Egyptian eat and the Role of Detergent Washing on Their Levels. Food and Dairy Technology Department, National Research Center, Dokki, Cairo, Egypt. J. Food and Chemical Toxicology . 39 (2001)593-595.
Balai Penelitian Tanah. 2005. Analisis Kimia Tanah, Tanaman, Air dan Pupuk 1st ed. Badan penelitian dan Pengembangan Pertanian Departemen Pertanian, Bogor, Indonesia. 1:44-45.
Radostits, O.M., Blood, D.C., Gay, C.C., 1994. Veterinary Medicine A Text book of the Diseases of Cattle, Sheep, Pigs, Goats and Horses 8rd ed. Baillière Tindall, London Philadelphia Sydney Tokyo Toronto. 26:1223-1272, 31:1467-1507.
Tim Riset Walhi Daerah Istimewa Yogyakarta and Walhi Nanggroe Aceh Darussalam. 2006. Status dan Sebaran Logam-Logam Berat di Lokasi Bencana Tsunami di Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam (The Spread of Heavy Metal Status in Tsunami Areas, Nanggroe Aceh Darussalam). Nanggroe Aceh Darussalam. Indonesia.
WHO Database. 2006. Codex Alimentarius Commission standards, guidelines and other recommendations related to the quality and safety of feeds and foods: Codex General Standard for Contaminants and Toxins in food (Codex Stan 1993-1995).
Yulvizar, C., 2008. Screening of Shallow Groundwater in Aceh Besar and Banda Aceh Districts for Contaminant with Heavy Metals, Nitrate and Faecal Coliform Bacteria. Msc thesis, International Tropical Agriculture, Georg-August-Universität of Göttingen, Germany.
DOI: https://doi.org/10.17969/agripet.v10i1.631
Article Metrics
Abstract view : 0 timesPDF - 0 times
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c)
Copyright© 2000-2024 | ISSN: 1411-4623 | EISSN: 2460-4534
Jurnal Agripet is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Published by:
Animal Husbandry Department, The Faculty of Agriculture, Universitas Syiah Kuala
associated with Animal Scientist's Society of Indonesia (HILPI).
Jl. Tgk. Hasan Krueng Kalee No. 3, Kopelma Darussalam,
Banda Aceh, 23111, Indonesia.
Phone: +62-81383736633
Email: jurnalagripet@usk.ac.id
Online Submissions & Guidelines | Editorial Policies | Contact | Statistics | Indexing | Citations